banner 728x250

Bangun Tempat Ibadah Yang Lebih Baik, Pos Napan Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Bantu Pembangunan Gereja Sainoni

banner 120x600
banner 468x60

Bikomi Utara,NTT – Dalam Usahanya membangun Tempat Ibadah yang lebih baik, Pos Napan Satgas Yonkav 6/ Naga Karimata bantu masyarakat membangun Gereja Sainoni di Desa Sainoni, Kec. Bikomi Utara, Kab.TTU, Prov.NTT (24/12/23)

Pos Napan Satgas Yonkav 6/ Naga Karimata membantu masyarakat bangun gereja di perbatasa. Danpos Napan Lettu Kav Samsudin sadar bahwa kehadiran gereja sangat penting bagi kehidupan spiritual dan kebersamaan masyarakat. Dengan ikut mempercepat pembangunan gereja, Pos Napan ikut berkontribusi dalam membangun tempat ibadah yang layak dan memberikan ruang bagi mereka untuk mengembangkan kehidupan rohani di perbatasan.

banner 325x300

Danpos Napan mengatakan ” Karya Bakti ini sebagai bentuk dukungan dan rasa hormat terhadap keragaman agama yang ada di negara kita. Pos Napan tidak hanya memelihara kedaulatan dan kebersamaan masyarakat melalui aspek keamanan, tetapi juga melalui penghormatan terhadap kebebasan beragama.”

banner 325x300

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *